Tutorial Cara Membuat Efek Berdetak Mengikuti Beat Musik di Filmora 9

Assalamu'alaikum guys? Gimana nihh kabarnya kalian? Semoga baik-baik saja yaa, jadi kali ini Langit Creator akan membagikan sedikit ilmu yakni tentang cara membuat efek berdetak mengikuti beat musik   di filmora 9, bagaimanakah caranya? Yokk langsung saja kalian simak yang berikut ini :
  • Buka Filmora 9-nya.
  • Masukkan footage dan file backsound yang akan di edit.
  • Tarik footage dan backsoundnya kedalam time line.
  • Tentukan beatnya > potong footage > lompati 2 frame > potong footagenya lagi.
  • Klik footage yang barusan di potong > crop and zoom.
  • Masuk ke pan and zoom > atur bagian andnya seperti yang ada digambar > lakukan cara yang sama untuk membuat efek berdetaknya.
  • Selesai


Jadi itulah tadi tutorial cara membuat efek berdetak mengikuti beat musik di filmora 9, sampai jumpa di artikeL selanjutnya yaa guys. Jika belum paha dengan tutorialnya, silahkan kalian tonton video yang sudah saya sediakan di sini.


Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel